Polda Lampung Gelar Patroli Skala Besar, Jamin Rasa Aman di Kota Bandar Lampung

Minggu, 11 September 2022 | 17:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

BANDARLAMPUNG – Polda Lampung menggelar Patroli berskala besar, dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat serta mencegah aksi kejahatan jalanan, pada Sabtu, (10/9) malam.

Dalam kegiatan Patroli ini, Polda Lampung melibatkan 78 personil gabungan yang terdiri dari personil Brimob, Samapta dan Lantas Polda Lampung. Sebelum melaksanakan kegiatan Patroli personil gabungan melaksanakan apel kesiapan di Tugu Adipura Bandar Lampung.

Baca Juga:  Danbrigif 4 Mar/BS Hadiri Peringatan HUT Bhayangkara ke-79 di Polda Lampung

Kapolda Lampung melalui Kabid Humas Kombes Pol Zahwani Pandra Arsyad mengatakan, sasaran Patroli ini adalah pengamanan aktifitas dan mobilitas masyarakat di tempat keramaian.

Patroli skala besar atau kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) ini sebagai langkah antisipatif Polda Lampung dalam upaya pencegahan secara dini terjadinya aksi kriminalitas C3 maupun kejahatan jalanan lainnya agar masyarakat dalam melaksanakan aktivitas merasa aman dan nyaman, imbuh Pandra.

Baca Juga:  Biaya Program PTSL di Cempaka Barat di Patok Harga Tinggi

“Petugas gabungan berpatroli menyisir pemukiman warga, komplek pertokoan sampai ke Jalan Lintas Sumatera untuk mencegah terjadinya aksi kejahatan khususnya bagi pengguna jalan yang melintas,” jelas Kabid Humas.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Delapan dari Sepuluh Prodi FTK UIN RIL Sudah Terkreditasi Unggul
UIN Raden Intan Tampilkan Kolaborasi Budaya di Krakatau Festival 2025
Lari dan Berwisata, Paduan Inovatif Krakatau Run 2025
Malam Pesona Kemilau Tutup K-Fest 2025, Sukses Perkenalkan Budaya dan Ekonomi Kreatif Lampung
Festival Krakatau 2025 Resmi Ditutup, Gubernur Ajak Wujudkan Lampung Maju dan Berdaya Saing
Pemprov Ajak Muslimah Ambil Peran Strategis
Ketua TP PKK Dorong Inovasi Sambel Seruit
Usai Rolling Jabatan, Elfianah Roadshow Sertijab 5 Camat yang Baru Di Lantik

Berita Terkait

Senin, 7 Juli 2025 - 10:25 WIB

Delapan dari Sepuluh Prodi FTK UIN RIL Sudah Terkreditasi Unggul

Senin, 7 Juli 2025 - 10:22 WIB

UIN Raden Intan Tampilkan Kolaborasi Budaya di Krakatau Festival 2025

Senin, 7 Juli 2025 - 09:54 WIB

Lari dan Berwisata, Paduan Inovatif Krakatau Run 2025

Minggu, 6 Juli 2025 - 23:30 WIB

Malam Pesona Kemilau Tutup K-Fest 2025, Sukses Perkenalkan Budaya dan Ekonomi Kreatif Lampung

Minggu, 6 Juli 2025 - 23:03 WIB

Festival Krakatau 2025 Resmi Ditutup, Gubernur Ajak Wujudkan Lampung Maju dan Berdaya Saing

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Delapan dari Sepuluh Prodi FTK UIN RIL Sudah Terkreditasi Unggul

Senin, 7 Jul 2025 - 10:25 WIB

#indonesiaswasembada

UIN Raden Intan Tampilkan Kolaborasi Budaya di Krakatau Festival 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 10:22 WIB

#indonesiaswasembada

Lari dan Berwisata, Paduan Inovatif Krakatau Run 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 09:54 WIB