Panglima TNI Pimpin Sertijab Tiga Pejabat

Sabtu, 14 Oktober 2023 | 06:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anissa

CILANGKAP-Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. memimpin Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kapusku TNI dari Marsda TNI Danang Hadiwibowo, S.E., M.M., CHRMP kepada Laksma TNI Poejdi Santoso, CHRMP., M.Tr.Opsla., bertempat di Aula Gatot Soebroto Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Jumat (13/10).

Pelaksanaan Sertijab berdasarkan Keputusan Panglima Tentara Nasional Indonesia Nomor Kep/1127/X/2023 tanggal, 2 Oktober 2023 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia.

Baca Juga:  Pariwisata Lampung Makin Diminati

Pada kesempatan yang sama dilaksanakan juga Sertijab Kapuskersin TNI dari Marsma TNI Firman Dwi Cahyono M.A kepada Marsma TNI Benny Arfan. M.MP., MMDS dan Sertijab Dansatsiber TNI dari Laksma TNI Tri Harsono. S.T., CHRMP., CiQnR.,  CiQaR., M.Tr. Opsla kepada Laksma TNI Dr. Ir. Agus Rustandi M.Eng.SC., MMDS., M.A.

Serah terima jabatan diawali dengan pengambilan sumpah jabatan oleh Panglima TNI dilanjutkan dengan penandatanganan pakta integritas dan penyerahan Pataka Satsiber TNI.

Baca Juga:  Gubernur Mirza Terima Aduan Warga soal Sengketa Lahan

Usai acara serah terima jabatan, Panglima TNI menyerahkan cinderamata kepada pejabat lama dan ucapan selamat kepada pejabat baru serta diakhiri dengan ramah tamah.

Turut hadir pada acara Sertijab diantaranya Dansesko TNI, Danjen Akademi TNI, Pangkogabwilhan I dan II Pejabat Utama Mabes TNI, Ketua Umum Dharma Pertiwi dan Pengurus inti IKKT PWA dan istri pejabat yang melaksanakan Sertijab.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Terungkap! Ini Penyebab Utama 24 Proyek Infrastruktur di Lampung Utara Belum Jalan
‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship
MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua
Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan
Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan
Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
Suherman Jabat Dishub Way Kanan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:03 WIB

Terungkap! Ini Penyebab Utama 24 Proyek Infrastruktur di Lampung Utara Belum Jalan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:51 WIB

‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship

Senin, 12 Januari 2026 - 20:37 WIB

MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua

Senin, 12 Januari 2026 - 19:34 WIB

Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan

Senin, 12 Januari 2026 - 16:49 WIB

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Senin, 12 Jan 2026 - 16:49 WIB