Nover Terima Keluhan Bantuan Ternak

Selasa, 22 Februari 2022 | 11:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Yulizar
LAMPUNG TIMUR-Noverisman Subing menerima keluhan warga tentang bantuan ternak dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung. Hal itu disampaikan warga saat reses anggota DPRD Provinsi Lampung, Nover-sapaan akrab Noverisman Subing–di Desa Labuhan Ratu VI, Kecamatan Labuhanratu, Kabupaten Lampung Timur, Jumat (25-2).

Menanggapi masukan tersebut, Noverisman mengatakan akan berusaha menyampaikan kepada dinas terkait di Provinsi Lampung untuk mengadakan bantuan tersebut sesuai harapan masyarakat.

Baca Juga:  Ketua Fraksi PKB MPR : Semua Agama Mengajarkan Kebaikan dan Kedamaian

“Sebenarnya bantuan untuk peternakan sudah banyak disalurkan ke masyarakat tapi sejauh ini mungkin belum merata. Perlu diketahui bahwa semua program bantuan dari pemerintah seperti pertanian dan peternakan itu melalui kelompok tani,” kata dia.

Meski demikian, dia menampung semua masukan dan berupaya untuk merealisasikannya sebagai anggota legislatif di DPRD Provinsi Lampung. Mereka juga berharap ke depan politis PKB itu dapat membantu untuk mendapatkan bantuan hewan ternak, seperti sapi, kambing, atau ayam.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung
Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah
PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama
Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan
Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa
Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama
Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal
Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 22:28 WIB

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung

Sabtu, 19 April 2025 - 19:08 WIB

Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah

Sabtu, 19 April 2025 - 17:17 WIB

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 April 2025 - 16:30 WIB

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 April 2025 - 15:40 WIB

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung

Sabtu, 19 Apr 2025 - 22:28 WIB

#indonesiaswasembada

Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 19:08 WIB

#indonesiaswasembada

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:17 WIB

#indonesiaswasembada

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:30 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:40 WIB