MPP Diresmikan, Pemda Syukuran

Selasa, 31 Oktober 2023 | 19:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Aristusiyah
Tubaba – Seusai diresmikannya Mal Pelayanan Publik (MPP) Tubaba secara virtual oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tulangbawang Barat (Tubaba) menggelar kegiatan syukuran di Gedung MPP Tubaba, Kompleks Kota Budaya Uluan Nughik. Selasa (31/10).

Dengan mengusung tema “Pelayan Publik Unggul Untuk Masyarakat (Peppung Tubaba), kegiatan tersebut dihadiri Pimpinan ombudsman RI,

Kepala Ombudsman perwakilan Lampung, Anggota Forkopimda Tubaba, Ketua TP. PKK Tubaba, Kepala PMPTSP Lampung, Pimpinan instansi vertikal dan para instansi anggota pelayanan MPP, Perbankan, Kepala PMPTSP Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung.

Baca Juga:  Brigif 4 Mar/BS Bersama Pemprov Dirikan Posko Bantuan Kemanusian Myanmar

 

Sekdakab Tubaba, Ir. Novriwan Jaya, dikesempatan itu menyampaikan ucapan selamat dan turut bahagia dengan diresmkiannya MPP Tubaba.

 

“Dengan adanya Mal Pelayanan Publik Kabupaten Tubaba ini akan banyak kemudahan-kemudahan yang diperoleh masyarakat Tubaba untuk dapat menikmati berbagai jenis layanan cukup dalam satu tempat bisa mendapatkan berbagai jenis layanan terintegrasi,” ujarnya.

Baca Juga:  Benny Utama Soroti Kesenjangan Personel dalam Pemberantasan Narkoba di Sumut

Tentunya, lanjut Sekda, Pemkab Tubaba senantiasa mendukung setiap langkah dan kegiatan yang mengarah pada peningkatan kualitas pelayanan.

“Kedepan diharapkan semakin banyak inovasi baru yang terlahir dan menjadikan masyarakat semakin puas dengan pelayanan pemerintah,” tutup Sekda.adv##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Siti Fauziah Siap Memajukan Korpri MPR untuk Memperkuat Bangsa
PT Kencana Acidindo Perkasa Diduga tak Kantongi Izin Dari Pemkab Lampung Utara
Kesepakatan Dunia untuk Wujudkan Pembangunan yang Lebih Inklusif harus Didukung semua Pihak
Inpres Pengentasan Kemiskinan Presiden Prabowo, Komitmen Memghapus Kemiskinan
HNW Berharap Lawatan Presiden Prabowo ke Timur Tengah Hasilkan Langkah Hentikan Genosida dan Merdekakan Palestina
Kampung Baru Fair 2025 , A.M Akbar Supratman Model Percontohan Pelestarian Tradisi
Ketua MPR: Kelompok Radikal Bisa Ciderai Perjuangan Rakyat Palestina
Gubernur: Ramadan Meningkatkan Etos Melayani, Bahagia Dunia dan Akhirat

Berita Terkait

Kamis, 10 April 2025 - 21:17 WIB

Siti Fauziah Siap Memajukan Korpri MPR untuk Memperkuat Bangsa

Kamis, 10 April 2025 - 19:23 WIB

PT Kencana Acidindo Perkasa Diduga tak Kantongi Izin Dari Pemkab Lampung Utara

Kamis, 10 April 2025 - 18:43 WIB

Kesepakatan Dunia untuk Wujudkan Pembangunan yang Lebih Inklusif harus Didukung semua Pihak

Kamis, 10 April 2025 - 18:40 WIB

Inpres Pengentasan Kemiskinan Presiden Prabowo, Komitmen Memghapus Kemiskinan

Rabu, 9 April 2025 - 20:08 WIB

HNW Berharap Lawatan Presiden Prabowo ke Timur Tengah Hasilkan Langkah Hentikan Genosida dan Merdekakan Palestina

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Siti Fauziah Siap Memajukan Korpri MPR untuk Memperkuat Bangsa

Kamis, 10 Apr 2025 - 21:17 WIB