Komisi I Apresiasi Peran TNI pada Misi Kemanusiaan di Gaza

Jumat, 7 Juni 2024 | 16:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA -Komisi I DPR RI mengapresiasi peran yang telah dilakukan TNI dalam mengirimkan bantuan misi kemanusiaan maupun rencana pengiriman pasukan perdamaian ke Gaza, Palestina. Hal itu sebagaimana disampaikan Ketua Komisi I DPR RI Meutya Hafid yang menjadi salah satu kesimpulan Rapat Kerja Komisi I DPR RI dengan Wakil Menteri Pertahanan Panglima TNI, M. Herindra, terkait dukungan pemerintah kepada Palestina.

“Kami apresiasi lebih dahulu dari Kementerian Pertahanan dan TNI yang sudah dengan segala upaya membantu misi kemanusiaan, terutama juga ketika membawa bantuan dari udara yang waktu itu dilepas oleh Pak Menhan Prabowo,” Ujar Meutya dalam Rapat Kerja Komisi I dengan Menhan dan Panglima TNI di Ruang Rapat Kerja Komisi I DPR RI, Senayan, Jakarta, Kamis (6/6/2024).

Baca Juga:  Polsek Gedung Aji Tangkap Residivis Pelaku Curat Emas

Diketahui, Sabtu (1/6/2024) lalu, Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menyatakan akan siap mengirim pasukan RI, penjaga perdamaian di Gaza, Palestina. Hal ini ia sampaikan saat menjadi pembicara di The International Institute for Strategic Studies (IISS) Shangri-La Dialogue 2024, Singapura.

Adapun dalam kesimpulan Rapat Kerja lainnya, dibacakan pula bahwa Komisi I DPR RI mendukung pengiriman Pasukan Pemelihara Perdamaian TNI dan Rumah Sakit Lapangan (Rumkitlap) ke Gaza, Palestina serta mengevakuasi dan merawat korban sipil dalam rangka misi perdamaian dunia berdasarkan mandat dari Perserikatan Bangsa Bangsa.

Baca Juga:  Komisi XIII Dorong PPKn jadi Mata Pelajaran Wajib SD-PT

“Dan meminta TNI menyelesaikan berbagai persiapan yang diperlukan terkait misi tersebut,” imbuhnya. (*)


Penulis : Heri Suroyo


Sumber Berita : Jakarta

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Brigif 4 Mar/BS Ikuti Apel Khusus via Vicom
Wagub Jihan Buka Pasar Murah Ramadan Kejati Lampung
Gubernur Mirza Lantik Muhammad Firsada sebagai Pj. Sekretaris Daerah
Wagub Jihan Beri Kuliah Umum di BEM Unila
Ketu KWP: Wartawan Juga Punya Jiwa Sosial
Pemikiran Bung Hatta, Modal Penting Hadapi Tantangan Perekonomian Nasional
Eddy Soeparno Komit Perjuangkan Listrik Tenaga Sampah
HNW: Kejahatan Israel Telah Melebihi Holocaust Nazi terhadap Yahudi

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 21:12 WIB

Brigif 4 Mar/BS Ikuti Apel Khusus via Vicom

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:08 WIB

Wagub Jihan Buka Pasar Murah Ramadan Kejati Lampung

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:05 WIB

Gubernur Mirza Lantik Muhammad Firsada sebagai Pj. Sekretaris Daerah

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:01 WIB

Wagub Jihan Beri Kuliah Umum di BEM Unila

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:59 WIB

Ketu KWP: Wartawan Juga Punya Jiwa Sosial

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Brigif 4 Mar/BS Ikuti Apel Khusus via Vicom

Kamis, 20 Mar 2025 - 21:12 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub Jihan Buka Pasar Murah Ramadan Kejati Lampung

Kamis, 20 Mar 2025 - 20:08 WIB

#indonesiaswasembada

Gubernur Mirza Lantik Muhammad Firsada sebagai Pj. Sekretaris Daerah

Kamis, 20 Mar 2025 - 20:05 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub Jihan Beri Kuliah Umum di BEM Unila

Kamis, 20 Mar 2025 - 20:01 WIB

#indonesiaswasembada

Ketu KWP: Wartawan Juga Punya Jiwa Sosial

Kamis, 20 Mar 2025 - 16:59 WIB