Hari Kedua, Zaidirina Bagikan Sembako di 3 Kecamatan

Rabu, 10 Mei 2023 | 21:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Aristusyah 

TUBABA – Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba) Dr. Zaidirina, S.E.,M.Si membagikan 132 paket sembako di 3 kecamatan yakni Kecamatan Tulang Bawang Udik (TBU), Kecamatan Tumijajar, Kecamatan Tulang Bawang Tengah (TBT). Rabu (12/04).

Sehari sebelumnya Pj Bupati juga memberikan 177 paket sembako yang dibagikan untuk kaum duafa di 6 kecamatan di wilayah seberang, yaitu Kecamatan Lambu Kibang, Gunung Terang, Batu Putih, Gunung Agung, Way Kenanga, dan Pagardewa.

Menurut Pj Bupati, Anak Yatim, Janda, Orang Tua Jompo dan orang yang memiliki kekurangan fisik maupun mental adalah merupakan tangung jawab pemerintah dan kita bersama.

Baca Juga:  Polres Tulang Bawang Sukses Amankan Pawai Ogoh-Ogoh di 9 Lokasi Berbeda

“Oleh karena itu, sebagai salah satu komitmen pemerintah daerah tubaba dalam upaya mewujudkan visi dan misinya, dalam rangka memberikan kesejahteraan taraf hidup masyarakat secara merata dengan memberikan santunan bagi warga masyarakat yang tidak mampu, baik dari aspek kemapanan maupun finansial,” ujarnya.

Disela kegiatan tersebut, Pj Bupati kembali mengingatkan terkait beberapa program kabupaten, kecamatan sampai ke tingkat tiyuh dan salah satunya yakni Program K3W yang telah berjalan cukup baik.

Baca Juga:  Praktik Pungli di Perbendaharaan BPKAD Lampung Utara Menguap

“Seluruh Kabupaten Tubaba ini sudah banyak tiyuh-tiyuhnya yang sudah saya anggap berhasil didalam Program K3W ini. Jadi tolong bagi tiyuh yang sudah berhasil bisa ditularkan ke tiyuh sekitarnya. Seluruh warga masyarakat minimal menanam dipekarangan rumahnya, baik berupa tanaman sayuran, obat-obatan, bunga dan juga buah-buahan,” pungkasnya.## Adv

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung
Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah
PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama
Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan
Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa
Ansor Gelar Dialog Lintas Pemuda Agama
Istikomah Minta Polres Mengusut Penganiayaan Anaknya yang Nyantri di Darul A’mal
Malang Nasib Mantan Bupati Lampung Timur, Istri di PAW, Dawam Dituding Korupsi

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 22:28 WIB

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung

Sabtu, 19 April 2025 - 19:08 WIB

Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah

Sabtu, 19 April 2025 - 17:17 WIB

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 April 2025 - 16:30 WIB

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 April 2025 - 15:40 WIB

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung

Sabtu, 19 Apr 2025 - 22:28 WIB

#indonesiaswasembada

Gegana Amankan Aksi Bela Palestina dan Paskah

Sabtu, 19 Apr 2025 - 19:08 WIB

#indonesiaswasembada

PWNU-Polda Sumsel Bersatu Jaga Kerukunan Umat Beragama

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:17 WIB

#indonesiaswasembada

Kapolda Lampung Irjen Helmy Santika: Optimalkan Pelayanan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 16:30 WIB

#indonesiaswasembada

Wagub dan Wulan Sari Mirza Hadiri Pelantikan DPW Perempuan Bangsa

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:40 WIB