Gubernur Ajak Insan PUPR Tingkatkan Pembangunan Infrastruktur

Sabtu, 3 Desember 2022 | 10:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

BANDARLAMPUNG – Gubernur Lampung Arinal Djunaidi melalui Sekertaris Daerah Fahrizal Darminto, mengajak para insan Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus meningkatkan semangat, disiplin serta pengabdian dan sigap membangun negeri melalui pembangunan infrastruktur yang berkualitas.

Hal itu diungkapkan Sekdaprov Fahrizal saat menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Bakti Pekerjaan Umum ke- 77 di Provinsi Lampung dengan tema “77 Tahun Bakti PUPR Sigap Membangun Negeri” di Lapangan Korpri, Kantor Pemerintah Provinsi Lampung, Sabtu (3/12).

Baca Juga:  Wagub Lampung Minta ASN Disiplin dan Beri Pelayanan Maksimal

“Peringatan Hari Bakti PUPR ke-77 ini merupakan momentum bagi seluruh keluarga besar PUPR untuk terus meningkatkan nilai-nilai dan semangat untuk menjaga kekompakan, disiplin, militansi, pengabdian, dan sportivitas dalam bekerja,” ujar Fahrizal menyampaikan amanat Menteri PUPR Basuki Hadimuljono.

Fahrizal menuturkan pesan Menteri PUPR yaitu mengingatkan semua terhadap prinsip “4 Big No’s” (No Gift, No Bribery, No Kickbacks, dan No Luxurious Lifestyle).

Baca Juga:  Gubernur Mirza Tingkatkan Status Tanggap Darurat Banjir

“Agar Kementerian PUPR bersama para mitra kerja tetap menjadi lembaga yang kredibel, diisi oleh insan-insan PUPR yang Amanah dan Akhlakul Karimah,” katanya.

Pada kesempatan itu, Fahrizal menyampaikan terimakasih dan apresiasi kepada seluruh jajaran insan PUPR atas kerjakeras tanpa lelah selama ini.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Polda Lampung Tindak Lanjuti Kasus Pembobolan BOP Kober SIP Bahari Diduga Libatkan Kades Rangai dan Oknum Bank
Berwisata ke Destinasi Pantai? Gubernur Lampung Pastikan Perjalanan Anda akan Lancar!
Cegah Aksi Balap Liar, Samapta Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Sahur
Pemerintah tak Efisiensi Anggaran Beasiswa 2025
Saudi Arabia Siap Tampung 600 Ribu Pekerja Asal Indonesia
Asosiasi Agen Gas LPG 3 Kg Gelar Operasi Pasar di Way Tuba dan Way Pisang
Polres Way Kanan Gelar Rakor Lintas Sektoral untuk Pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1446 H
Bangunkan Sahur, Polsek Banjir Patroli Subuh

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:43 WIB

Polda Lampung Tindak Lanjuti Kasus Pembobolan BOP Kober SIP Bahari Diduga Libatkan Kades Rangai dan Oknum Bank

Sabtu, 15 Maret 2025 - 09:32 WIB

Berwisata ke Destinasi Pantai? Gubernur Lampung Pastikan Perjalanan Anda akan Lancar!

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:24 WIB

Cegah Aksi Balap Liar, Samapta Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Sahur

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:51 WIB

Pemerintah tak Efisiensi Anggaran Beasiswa 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:38 WIB

Saudi Arabia Siap Tampung 600 Ribu Pekerja Asal Indonesia

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Cegah Aksi Balap Liar, Samapta Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Sahur

Jumat, 14 Mar 2025 - 21:24 WIB

#indonesiaswasembada

Pemerintah tak Efisiensi Anggaran Beasiswa 2025

Jumat, 14 Mar 2025 - 19:51 WIB

#indonesiaswasembada

Saudi Arabia Siap Tampung 600 Ribu Pekerja Asal Indonesia

Jumat, 14 Mar 2025 - 19:38 WIB