Ayoo Buruan Beli Tiket Mudik….

Kamis, 28 Maret 2024 | 07:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Anis
BERBURU tiket mudik dan balik harus dilakukan awal waktu. Kalau tidak!? Bisa gak kebagian loh.

Dari penulusuran di perusahaan otobis di Bandarlampung, untuk tujuan Jawa khususnya dan jalur Jawa ke Sumatera masih ada tersisa.

Hal ini diungkat Yanto, salah seorang pengelola bus antar kota antar provinsi saat ditemui di Rajabasa. Dikatakan Yanto, susahnya mendapatkan tiket dan tingginya harga tiket jelang lebaran sudah menjadi hukum alam.

“Itu sudah berlaku hukum ekonomi om. Pemerintah aja sudah memberlakukan kenaikan harga. Beli tiket lebih awal, selain belum dikenakan kenaikan, gak susah. Iangan tunggu THR cair,” saran Yanto Karim.

Baca Juga:  Cek Arus Balik, Menteri PUPR Berharap Perbaikan Infrastruktur Lampung Selesai Tahun Depan

Sementara itu, Tiket Bus Damri Lampung telah habis terjual pada keberangkatan puncak mudik lebaran pada 4, 5, dan 6 April mendatang. Hal tersebut disampaikan Asisten Manajer Layanan Jasa Damri Lampung, Agung, kepada RMOLLampung-jaringan media JMSI Group.

Menurutnya, rata-rata tiket yang terjual pada arus mudik Idul Fitri 2024 lebih dari 1.000 orang. Dimana pada tanggal 6 April sebanyak 1.907 tiket telah terjual, dan di tanggal 7 April sebanyak 1.914 tiket terjual, serta 8 April ada 1.061 tiket terjual.

Baca Juga:  Volume Kendaraan yang Melintas di Tol Bakter Capai 564.154 Unit

“Dan jumlah pemudik paling tinggi pada April sebanyak 1.984 penumpang dengan tiga kelas layanan,” katanya kemarin.

Sementara, untuk tiket arus mudik atau balik di tanggal lainnya juga sudah hampir habis terjual.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

PT ASDP Bakauheni Gelar Ocean Clean Up Day di Pantai Mangrove
Ibas Menyakini Indonesia Berkomitmen soal Penyelamatan Hutan dan Energi Hijau
Megawati Serukan KAA Jilid Ke II Mencari Solusi Global
Kerjasama Indonesia Singapura Demi Stabilitas Ekonomi
Mendikdasmen Kunker di Lampung, Ini Curhat Wagub soal Pendidikan
UAS Isi Tabligh Akbar di PKOR Way Halim
Lestari Moerdijat: Butuh Konsistensi Menanamkan Nilai-Nilai Kebangsaan Warisan Pahlawan
Angka Perceraian Tinggi, HNW: RUU Ketahanan Keluarga Dapat Diundangkan

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 15:40 WIB

PT ASDP Bakauheni Gelar Ocean Clean Up Day di Pantai Mangrove

Sabtu, 26 April 2025 - 13:06 WIB

Ibas Menyakini Indonesia Berkomitmen soal Penyelamatan Hutan dan Energi Hijau

Sabtu, 26 April 2025 - 13:00 WIB

Megawati Serukan KAA Jilid Ke II Mencari Solusi Global

Sabtu, 26 April 2025 - 12:57 WIB

Kerjasama Indonesia Singapura Demi Stabilitas Ekonomi

Sabtu, 26 April 2025 - 08:38 WIB

Mendikdasmen Kunker di Lampung, Ini Curhat Wagub soal Pendidikan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

PT ASDP Bakauheni Gelar Ocean Clean Up Day di Pantai Mangrove

Sabtu, 26 Apr 2025 - 15:40 WIB

#indonesiaswasembada

Megawati Serukan KAA Jilid Ke II Mencari Solusi Global

Sabtu, 26 Apr 2025 - 13:00 WIB

#indonesiaswasembada

Kerjasama Indonesia Singapura Demi Stabilitas Ekonomi

Sabtu, 26 Apr 2025 - 12:57 WIB

#indonesiaswasembada

Mendikdasmen Kunker di Lampung, Ini Curhat Wagub soal Pendidikan

Sabtu, 26 Apr 2025 - 08:38 WIB