Asosiasi Agen Gas LPG 3 Kg Gelar Operasi Pasar di Way Tuba dan Way Pisang

Jumat, 14 Maret 2025 | 19:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WAY KANAN– Asosiasi Agen Gas LPG 3 Kilogram Kabupaten Way Kanan, melalui PT Cahaya Berkah Mas, menggelar operasi pasar di Kampung Way Tuba dan Kampung Way Pisang, Kecamatan Way Tuba, pada Jumat (14/03/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan distribusi gas LPG 3 Kg sampai ke masyarakat dengan harga yang sesuai dengan HET (Harga Eceran Tertinggi) yang telah ditetapkan pemerintah.

Anggota DPRD Way Kanan, Ariyansah, turut memantau jalannya operasi pasar ini. Dalam kesempatan tersebut, Ariyansah mengungkapkan bahwa tujuan pemantauan adalah untuk memastikan ketersediaan gas dengan harga yang wajar bagi masyarakat. “Hari ini kami melakukan monitoring operasi pasar Gas 3 Kg di Kecamatan Way Tuba,” ungkapnya.

Baca Juga:  Gubernur Lampung Resmi Tutup Kejurnas Softball Outsiders Inc Cup 2025

Ariyansah juga menyampaikan rasa syukurnya karena stok gas yang tersedia cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat yang hadir. Ia menjelaskan bahwa, dalam operasi pasar kali ini, Kampung Way Tuba mendapatkan jatah 300 tabung gas, sementara Kampung Way Pisang mendapatkan 260 tabung gas LPG 3 Kg.

“Semoga operasi pasar gas ini dapat mencukupi kebutuhan masyarakat hingga Hari Raya,” harapnya, berharap distribusi gas dapat berjalan lancar dan memenuhi kebutuhan rumah tangga di kedua kampung tersebut.


Penulis : Adabi

Baca Juga:  Kini Ada Lampung-In! Aplikasi Pintar untuk Warga Lampung yang Aktif dan Peduli

Editor : Rudi Alfian


Sumber Berita : Way Kanan

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Pemprov Lampung Ikuti Rapat Persiapan Peluncuran Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih secara Virtual yang Dipimpin Menko Bidang Pangan Zulkifli Hasan
Mendagri Lantik Putra Lampung Agus Fatoni, Dirjen Keuangan Daerah Kemendagri Jadi Pj Gubernur Papua
Delapan dari Sepuluh Prodi FTK UIN RIL Sudah Terkreditasi Unggul
UIN Raden Intan Tampilkan Kolaborasi Budaya di Krakatau Festival 2025
Lari dan Berwisata, Paduan Inovatif Krakatau Run 2025
Malam Pesona Kemilau Tutup K-Fest 2025, Sukses Perkenalkan Budaya dan Ekonomi Kreatif Lampung
Festival Krakatau 2025 Resmi Ditutup, Gubernur Ajak Wujudkan Lampung Maju dan Berdaya Saing
Pemprov Ajak Muslimah Ambil Peran Strategis

Berita Terkait

Senin, 7 Juli 2025 - 12:18 WIB

Pemprov Lampung Ikuti Rapat Persiapan Peluncuran Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih secara Virtual yang Dipimpin Menko Bidang Pangan Zulkifli Hasan

Senin, 7 Juli 2025 - 12:14 WIB

Mendagri Lantik Putra Lampung Agus Fatoni, Dirjen Keuangan Daerah Kemendagri Jadi Pj Gubernur Papua

Senin, 7 Juli 2025 - 10:25 WIB

Delapan dari Sepuluh Prodi FTK UIN RIL Sudah Terkreditasi Unggul

Senin, 7 Juli 2025 - 10:22 WIB

UIN Raden Intan Tampilkan Kolaborasi Budaya di Krakatau Festival 2025

Senin, 7 Juli 2025 - 09:54 WIB

Lari dan Berwisata, Paduan Inovatif Krakatau Run 2025

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Delapan dari Sepuluh Prodi FTK UIN RIL Sudah Terkreditasi Unggul

Senin, 7 Jul 2025 - 10:25 WIB

#indonesiaswasembada

UIN Raden Intan Tampilkan Kolaborasi Budaya di Krakatau Festival 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 10:22 WIB

#indonesiaswasembada

Lari dan Berwisata, Paduan Inovatif Krakatau Run 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 09:54 WIB