Arinal Resmikan GSG PKK Agro Park Arjuna

Selasa, 25 Januari 2022 - 22:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Putri Nova
LAMPUNG SELATAN–Gubernur Lampung Arinal Djunaidi meresmikan Gedung Serba Guna (GSG) PKK Agro Park yang berlokasi di Sabah Balau Kecamatan Tanjung Bintang, Kabupaten Lampung Selatan, Selasa (25/01).

Gedung Serba Guna (GSG) PKK Agro park diberi nama ARJUNA dan diresmikan secara simbolis yang ditandai dengan pemotongan pita.Nama Arjuna adalah nama tokoh yang ada di pewayangan yaitu seorang kesatria yang memiliki sifat Pemberani, tegas dan suka melindungi, Gagah, menawan dan berhati lembut, cerdik dan pandai, jujur dan tampan. “Karena sifat-sifatnya tersebut maka Arjuna dijadikan sebagai suri tauladan dan tokoh dalam membangun Lampung menuju Lampung Berjaya,” kata Gubernur Arinal.

Baca Juga:  Pj. Gubernur Samsudin Lepas Atlet Perwosi Lampung Ikuti Lomba Senam Kreasi Piala Ibu Negara RI Tahun 2024

Setelah diresmikan, kata dia, bukan hanya menjadi tanggung jawab tim penggerak PKK saja untuk membangun dan mengembangkan GSG PKK Agro Park, tetapi juga bersama Perangkat Daerah (OPD) terkait seperti Dinas Perkebunan dan Dinas Pertanian agar bisa bersama-sama mengelolanya secara baik dan profesional serta bisa menjadi Gedung Serba Guna yang bermanfaat bagi masyarakat Lampung bahkan bisa jadi tempat wisata untuk rakyat Lampung.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.
Baca Juga:  Prabowo Dipandang Perlu Masukkan Isu Palestina pada Pidato Perdananya Saat Resmi Jadi Presiden

Berita Terkait

Beredar Surat Rekom Untuk Bacalon Bupati, Sekretaris DPD PAN Lampura : Itu Surat Tugas, Bukan Rekomendasi
OMBUDSMAN Lampung Terima Pengaduan DPP KAMPUD Terkait Dugaan Maladministrasi BPN Bandar Lampung
Eny Retno Yaqut: Perkawinan Anak Mengancam Hak dan Kesehatan
Pj Gubernur Minta Peran Perkuat Layanan Dokter
Modus Minta Sesuatu Jual Nama Kajari Lampura, Farid Rumdana : Laporkan, Akan Ditindak!
JMSI Lampung Berbagi, Siap Salurkan Bantuan Orang Baik ke Masyarakat
Gubernur Sambut Baik Pertandingan Persahabatan Perseti FC Kota Metro Vs Tim PON Sepakbola Putri Bangka Belitung
Pj. Gubernur Samsudin Terima Audiensi Pengurus PWI Lampung,

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 19:14 WIB

Beredar Surat Rekom Untuk Bacalon Bupati, Sekretaris DPD PAN Lampura : Itu Surat Tugas, Bukan Rekomendasi

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:47 WIB

OMBUDSMAN Lampung Terima Pengaduan DPP KAMPUD Terkait Dugaan Maladministrasi BPN Bandar Lampung

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:21 WIB

Eny Retno Yaqut: Perkawinan Anak Mengancam Hak dan Kesehatan

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:29 WIB

Pj Gubernur Minta Peran Perkuat Layanan Dokter

Jumat, 26 Juli 2024 - 13:26 WIB

Modus Minta Sesuatu Jual Nama Kajari Lampura, Farid Rumdana : Laporkan, Akan Ditindak!

Jumat, 26 Juli 2024 - 11:25 WIB

Gubernur Sambut Baik Pertandingan Persahabatan Perseti FC Kota Metro Vs Tim PON Sepakbola Putri Bangka Belitung

Kamis, 25 Juli 2024 - 14:25 WIB

Pj. Gubernur Samsudin Terima Audiensi Pengurus PWI Lampung,

Kamis, 25 Juli 2024 - 12:59 WIB

Polres Lampura Tegaskan Kasus Dugaan Penganiayaan Anak Dibawah Umur Terus Bergulir

Berita Terbaru

#CovidSelesai

Eny Retno Yaqut: Perkawinan Anak Mengancam Hak dan Kesehatan

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:21 WIB

#CovidSelesai

Pj Gubernur Minta Peran Perkuat Layanan Dokter

Jumat, 26 Jul 2024 - 14:29 WIB