Tingkatkan Keamanan di Wilayah, TNI-POLRI Laksanakan Patroli Gabungan

Selasa, 15 November 2022 | 15:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan : Vini

BANDARLAMPUNG — Sebagai upaya meningkatkan keamanan dan kenyamanan di wilayah, Kodim 0410/KBL bersama Polresta Bandarlampung melaksanakan patroli gabungan. Patroli ini, menyasar di beberapa titik pusat keramaian mulai dari Pasar Gintung, Pasar Tengah, kemudian Bank dan selanjutnya pusat perbelanjaan modern (Mall).

“Hari ini, kami dari jajaran Polresta Bandarlampung bersama Kodim 0410/KBL menindak lanjuti daripada perintah pimpinan, yakni meningkatkan sinergitas TNI-Polri,” kata Kompol Suwandi, di Markas Kodim Bandarlampung, Selasa (15/11)

Baca Juga:  Pemprov Lampung Komit Wujudkan Pendidikan Berkualitas dan Berkeadilan

Selain itu, Suwandi menjelaskan, patroli gabungan (Patgab) ini bertujuan untuk menjaga situasi Keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) agar tetap kondusif.

“Kedepan, patgab akan rutin dilakukan sehingga masyarakat di Bandarlampung benar -benar dapat merasakan situasi yang aman dan nyaman,” pungkas

Sementara Wartono, salah satu pengunjung di pasar tengah, menyampaikan terimakasihnya kepada TNI dan Polri. Ia berharap, patroli bisa rutin dilakukan sehingga aparat TNI maupun Polri dapat mengetahui keadaan masyarakat di wilayah.

Baca Juga:  Presiden Prabowo Tegur Direksi BUMN, Wartawan Diminta Keluar, Ini Kata Ketum JMSI

“Terimakasih TNI-POLRI, semoga kegiatan patroli tidak hanya sampai di sini saja. Jadi, keinginan kami tim patroli sering-seringlah kemari agar mengetahui keadaan di pasar tengah ini,” pungkas Wartono.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

RI 5 Hadap RI 25 untuk Pesisir Barat Memiliki RSUD
Gubernur Lampung Tanam Mangrove dan Tinjau Inovasi Appostrap di Pesawaran
KPRI Saptawa  Tegas Komitmen pada Transparansi dan Kesejahteraan Anggota
DPPI Diharap jadi Agen Perubahan dan Mitra Pembentukan Karakter Bangsa
Dubes Palestina Kunjungi Dekranasda Provinsi Lampung,
Gubernur Lampung Ajak Wujudkan Solidaritas Lewat Donor Darah di Harsiarnas ke-92
Wabup Tanggamus Tanam Mangrove di Pekon Tanjungan
11 Nama Rebutkan Kursi Sekda Lampung Selatan

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 05:51 WIB

RI 5 Hadap RI 25 untuk Pesisir Barat Memiliki RSUD

Jumat, 9 Mei 2025 - 05:37 WIB

Gubernur Lampung Tanam Mangrove dan Tinjau Inovasi Appostrap di Pesawaran

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:21 WIB

KPRI Saptawa  Tegas Komitmen pada Transparansi dan Kesejahteraan Anggota

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:14 WIB

DPPI Diharap jadi Agen Perubahan dan Mitra Pembentukan Karakter Bangsa

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:08 WIB

Dubes Palestina Kunjungi Dekranasda Provinsi Lampung,

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

RI 5 Hadap RI 25 untuk Pesisir Barat Memiliki RSUD

Jumat, 9 Mei 2025 - 05:51 WIB

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Tanam Mangrove dan Tinjau Inovasi Appostrap di Pesawaran

Jumat, 9 Mei 2025 - 05:37 WIB

#indonesiaswasembada

KPRI Saptawa  Tegas Komitmen pada Transparansi dan Kesejahteraan Anggota

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:21 WIB

#indonesiaswasembada

DPPI Diharap jadi Agen Perubahan dan Mitra Pembentukan Karakter Bangsa

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:14 WIB

#indonesiaswasembada

Dubes Palestina Kunjungi Dekranasda Provinsi Lampung,

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:08 WIB