SMKN 1 Tanjung Raya Mesuji, Gelar Open Tournamen

Selasa, 20 Mei 2025 | 23:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MESUJI – Dalam rangka memperingati Hari Jadi ke – 12, SMKN 1 Tanjung Raya l, Kabupaten Mesuji, Provinsi Lampung, menggelar Open Tournamen Tingkat Pelajar, Selasa (20/05/2025).

Waskito Wahyu Widodo STP, Kepala SMKN 1 Tanjung Raya mengatakan, kegiatan open tournamen ini digelar selain memperingati hari jadi, juga bertujuan untuk menarik minat siswa/i ditahun ajaran baru 2025-2026.

“Peserta dari beberapa SMA/SMK sederajat, serta SMP dilingkup Kabupaten Mesuji, diharapkan untuk siswa SMP dapat menaruh minat untuk melanjutkan pendidikannya ke jenjang yang lebih tinggi di SMKN 1 Tanjung Raya,”jelasnya.

Baca Juga:  Sengketa Lahan, Kapolres Kawal Aksi Warga di PT PAL

Selain itu Lanjutnya, dalam kegiatan ini calon siswa dapat melihat secara dekat fasilitas yang ada disekolah, baik fasilitas akdemik maupun ekstrakulikuler yang tersedia di sekolah tersebut.

“Harapan kami dalam kegiatan ini, ingin SMKN 1 Tanjung Raya dapat memikat calon siswa sebanyak mungkin guna memenuhi ruang kelas yang tersedia. Sebab, selain tournamen bola voly dan futsal, kami juga melombakan Otomotif dan game terpopuler saat ini Free Fire,”tutupnya.


Penulis : Nara

Baca Juga:  Peringati Hari Ibu, DPW MTP IPHI Lampung Gelar Baksos di Pondok Pesantren Surya Mandiri

Editor : Rudi


Sumber Berita : Open Tournamen SMA Mesuji

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Muswil Perdana Digelar, Ahmad Yazid Resmi Terpilih Pimpin DPW Persadin Jawa Barat
Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2026
PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani
Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit
Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027
Jalan Kota Baru-Sinar Rejeki Diresmikan, Bupati Egi Tegaskan Pembangunan Jalan Bertahap dan Berkeadilan
Integrasi Nilai Kamis Beradat dan Visi Green Campus
Rektor UIN dan Dekan Fakultas Syariah Hadiri Taklimat Presiden di Istana

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 15:34 WIB

Muswil Perdana Digelar, Ahmad Yazid Resmi Terpilih Pimpin DPW Persadin Jawa Barat

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:31 WIB

Wagub Jihan Nurlela Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2026

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:59 WIB

PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:46 WIB

Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:39 WIB

Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

PWI Pusat Rencanakan Natal Bersama Wartawan Kristiani

Jumat, 16 Jan 2026 - 15:59 WIB

#indonesiaswasembada

Ekonomi Biru Mandek di Daerah, JMSI Dorong Media Lokal Jadi Pengungkit

Jumat, 16 Jan 2026 - 11:46 WIB

#indonesiaswasembada

Gubernur Lampung Tekankan Perencanaan Inklusif dalam Penyusunan RKPD 2027

Jumat, 16 Jan 2026 - 07:39 WIB