Pimprus Bongkarpost Ditikam Preman Dekat Rumah

Rabu, 3 April 2024 | 22:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG – Pimpinan Perusahaan Media BongkarPost, Andy Yusril, ditikam preman di dekatn rumahnya, Rabu 3 April 2024, sekitar pukul 19.00 jelang sholat tarawih, di Jalan Tirtayasa, Gang Permata, samping Masjid, Kelurahan Sukabumi, Kecamatan Sukabumi, Bandar Lampung.

Akibatnya korban cidera luka tusukan dibagian leher bagian kanan. Korban kini dirawat dirumah sakit Abdoel Moeloek. Belum diketahui motif dan pemicu penusukan tersebut. Keluarga korban melaporkan kasus ke Polsek Sukarame.

Baca Juga:  Gubernur Lampung Pastikan Pengamanan Natal 2025 Berjalan Aman dan Kondusif

“Korban datang kerumah dengan kondisi berdarah darah. Dan menceritakan ditusuk orang dekat masjid. Karena itu langsung kami bawa kerumah sakit, dan melapor ke Polsek Sukarame,” kata kerabat korban.

Dari keterangan korban, pelaku adalah MS, warga yang juga tinggal di sekitar perumahan Nusantara Permai, Sukabumi. “Kami masih di Polsek. Sebagian keluarga di Rumah Sakit,” katanya.

Baca Juga:  SLTPN 9 Mesuji Gagas Student Farmer Club

Kapolsek Sukarame, Kompol Warsito membenarkan adanya laporan tersebut. Pihaknya masih melakukan penyelidikan dan memeriksa saksi-saksi, dan mendatangi lokasi kajadian. “Benar ada laporan korban penusukan. Kita sedang mintai keterangan saksi, dan mencari pelaku, identitasnya sudah kita ketahui,” kata Warsito. ##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Terungkap! Ini Penyebab Utama 24 Proyek Infrastruktur di Lampung Utara Belum Jalan
‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship
MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua
Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan
Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan
Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
Suherman Jabat Dishub Way Kanan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:03 WIB

Terungkap! Ini Penyebab Utama 24 Proyek Infrastruktur di Lampung Utara Belum Jalan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:51 WIB

‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship

Senin, 12 Januari 2026 - 20:37 WIB

MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua

Senin, 12 Januari 2026 - 19:34 WIB

Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan

Senin, 12 Januari 2026 - 16:49 WIB

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Senin, 12 Jan 2026 - 16:49 WIB