KNPI Pusat Dukung Arinal Gubernur Lampung Dua Periode

Minggu, 26 Mei 2024 | 21:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG-Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Pusat Haris Pratama menyatakan dukungannya kepada Arinal Djunaidi untuk Gubernur Lampung kali kedua.

Pernyataan Haris ini disampailan pada Silaruhmi Pemuda Lampung yang digelar KNPI Lampung di Hotel Horison Bandarlampung, Minggu (26/5).

Pernyataan Haris cukup beralasan. Selain kinerja, pernyataan ini “hutang” janji Haris kepada Arinal. Dikatakan Haris, Arinal cukup dekat dengan KNPI dan kepemudaan.

Baca Juga:  Marindo: 2025 Pondasi, 2026 sebagai Tahun Percepatan dan Pembangunan

Atas dukungan itu, disaksikan organisasi kepemudaan di Provinsi Lampung, Arinal menyatakan terimakasih. Dan siap membantu seluruh kegiatan KNPI untuk kepemudaan demi Lampung Berjaya.##

Note: Judul telah dilakukan perbaikan, agar tidak terjadi kesalahfahaman.


Penulis : Anis


Editor : Anis


Sumber Berita : KNPI

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Terungkap! Ini Penyebab Utama 24 Proyek Infrastruktur di Lampung Utara Belum Jalan
‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship
MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua
Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan
Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan
Polsek Way Serdang Laksanakan Colling Sistem Safari Subuh di Desa Kejadian
Kamis Beradat Resmi Berlaku di Lampung, Bahasa Daerah dan Batik Jadi Identitas
Suherman Jabat Dishub Way Kanan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:03 WIB

Terungkap! Ini Penyebab Utama 24 Proyek Infrastruktur di Lampung Utara Belum Jalan

Senin, 12 Januari 2026 - 20:51 WIB

‎JMSI Lampung dan La Nadiya Villa Pahawang Jalin Kerja Sama Vokasi dan Entrepreneurship

Senin, 12 Januari 2026 - 20:37 WIB

MUSDA I JMSI Maluku Utara Resmi Digelar, Yusri Abubakar Terpilih Sebagai Ketua

Senin, 12 Januari 2026 - 19:34 WIB

Gubernur Rahmat Mirzani Dorong Bank Lampung Lakukan Penguatan di Sektor Riil dan Kredit Pedesaan

Senin, 12 Januari 2026 - 16:49 WIB

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Kepala Bapenda Way Kanan Diserahterimakan

Senin, 12 Jan 2026 - 16:49 WIB