JMSI Sulbar Jalin Komunikasi dengan Direktur UT Majene

Senin, 10 Oktober 2022 | 16:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ditanya kesediaan menjadi salah satu dewan pakar di JMSI Sulbar, Anfas menjelaskan, sepanjang muatannya mensejahterakan anggota, bukan muatan yang aneh – aneh mengarah ke muatan politik, saya bersedia,” jelasnya.

Direktur UT Majene itu mengakui, dirinya juga dulu seorang wartawan di Maluku. Sehingga sangat mengetahui kehidupan dan kesejahteraan wartawan.

“Di Sulbar ini paling banyak potensi luar biasa. Kita greget, kita orang luar lihatnya begini. Kalau berdiskusi, teman teman pers saya lihat gajinya dibawah UMP (Upah Minimal Provinsi), saya biasa berdiskusi dengan koresponden. Jawabnya sangat miris saya dengar, akhirnya dia gadaikan idealisme dia, datang untuk meminta-minta,” ujarnya.

Baca Juga:  Sidang Paripurna DPD RI: Seruan Perdamaian Dunia dan Tegaskan Aspirasi Daerah

Anfas juga menyarankan, agar media ini mengangkat sejumlah dosen untuk menjadi kolomnis.

“Kalau perlu buka rubrik khusus untuk akademik. Karena dia punya pembaca, bila perlu mahasiswa (Dilibatkan). Saya dulu cerita, Di Maluku Utara, ada kolom khusus untuk pos Maluku, namanya akedemika. Disitu ada dosen menulis, mahasiswa menulis, bukan hanya opini tapi materi kuliahnya ,” jelasnya.

Baca Juga:  Ketua TP PKK Dorong Inovasi Sambel Seruit

Pria asal Maluku Utara itu menambahkan, dosen dan mahasiswa juga bisa tulis hasil risetnya dan pengabdian masyarakat. “Jadi rubrik yang paling diprioritaskan untuk dibaca. Saya secara psikologi, kalau saya punya muncul disitu, saya pasti bagikan sesama dosen, dibaca mahasiswa saya. Kalau mau meningkatkan jumlah viewernya itu,” kata Anfas.##

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Pemprov Ajak Muslimah Ambil Peran Strategis
Ketua TP PKK Dorong Inovasi Sambel Seruit
Usai Rolling Jabatan, Elfianah Roadshow Sertijab 5 Camat yang Baru Di Lantik
Dibimbing Nurul, Mahasiswa FP UNILA Raih Hibah PKM-RE DIKTI 2025 dan Siap Melaju ke PIMNAS
Sinergi Pemprov Lampung dan TNI, Kodam XX/Radin Inten Menuju Kenyataan, Lampung Siap Jadi Sentra Pertahanan Strategis di Sumatera
UIN Raden Intan Jadi Tuan Rumah POMPROV 2025 Cabor Panjat Tebing dan Bulu Tangkis
Bupati Tanggamus Buka Musda MUI
Keluarga Korban Tragedi Semanggi I Tolak Penulisan Ulang Sejarah Oleh Fadli Zon

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 22:59 WIB

Pemprov Ajak Muslimah Ambil Peran Strategis

Sabtu, 5 Juli 2025 - 22:54 WIB

Ketua TP PKK Dorong Inovasi Sambel Seruit

Sabtu, 5 Juli 2025 - 22:48 WIB

Usai Rolling Jabatan, Elfianah Roadshow Sertijab 5 Camat yang Baru Di Lantik

Sabtu, 5 Juli 2025 - 10:52 WIB

Dibimbing Nurul, Mahasiswa FP UNILA Raih Hibah PKM-RE DIKTI 2025 dan Siap Melaju ke PIMNAS

Jumat, 4 Juli 2025 - 15:24 WIB

Sinergi Pemprov Lampung dan TNI, Kodam XX/Radin Inten Menuju Kenyataan, Lampung Siap Jadi Sentra Pertahanan Strategis di Sumatera

Berita Terbaru

#CovidSelesai

Pemprov Ajak Muslimah Ambil Peran Strategis

Sabtu, 5 Jul 2025 - 22:59 WIB

#CovidSelesai

Ketua TP PKK Dorong Inovasi Sambel Seruit

Sabtu, 5 Jul 2025 - 22:54 WIB