Jalan Sehat PWI Lampung Utara Semarak

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 09:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG UTARA – Dalam rangka memeriahkan HUT RI Ke 79 Tahun, serta mewujudkan sinergitas sekaligus mempererat silahturahmi, persatuan wartawan Indonesia (PWI) dan ikatan keluarga wartawan Indonesia (IKWI) Lampung Utara gelar jalan sehat, Sabtu, 31 Agustus 2024.

Jalan sehat yang dilepas oleh sepuh dan juga Dewan Penasihat PWI, Yoel Kasim di Balai Wartawan Effendi Yusuf, pukul 07.00 WIB. Sesepuh Pers Lampura dan juga penasihat PWI, Yoel Kasim mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh pengurus PWI saat ini.

“Saya dan teman-teman sepuh bangga dan mengapresiasi apa yang telah diperbuat oleh kepengurusan Saat ini,” ujar Yoel Kasim dalam sambutannya.

Baca Juga:  Desa Kali Cinta Bangun Jalan Onderlagh, Belum Serah Terima Kondisi Mulai Rusak

Dirinya berharap PWI Lampung Utara terus berkembang dan maju serta mencetak anggota PWI yang berkompeten.

“Sekali lagi saya mewakili teman-teman bangga dan berdoa generasi penerus kami untuk selalu kompak dan bahu membahu wujudkan PWI terbaik,” tutur dia.

Sementara itu, Ketua Pelaksana Kegiatan Jalan Sehat, Efri Antoni melaporkan kegiatan dan mengucapkan terimakasih kepada seluruh stakeholder yang turut membantu mensukseskan acara jalan sehat yang diselenggarakan.

Baca Juga:  Mohamad Farid Rumdana, Kepala Kejaksaan Dengan Segudang Prestasi Emban Tugas Aspidum Kejati Sulawesi Utara

“Jalan sehat ini adalah kegiatan silaturahmi antara PWI dan IKWI dan semoga kedepan kami akan menyelenggarakan kegiatan silaturahmi terus berkelanjutan,” ujar Efri.

Diketahui, kegiatan jalan sehat diikuti oleh seratus orang yang tergabung dalam pengurus/anggota PWI dan IKWI Lampura. Setelah pelaksanaan jalan sehat dilanjutkan pengundian kupon hadiah, lomba kreasi mie goreng, serta lomba bernyanyi.


Penulis : Rudi Alfian


Editor : Nara


Sumber Berita : PWI Lampung Utara

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Lalu Lintas Long Weekend di Tol Bakter Meningkat Tajam
Pengamanan Gedung DPRD oleh Polres Lampung Timur dalam Aksi Koalisi Lampung Timur Menggugat
HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal
Tindak Lanjut Program BERKIBAR, Kadis BMBK Lampung Tinjau Jalan Adijaya-Simpang Tulung Randu
RMD Support Gemilang Cetak Atlet Sepakbola Lampung Untuk Ikut Bela Timnas
Satlantas Polres Tuba Gelar Razia Gabungan di Jalintim Tugu Garuda, AKP Khoirul: 50 Pelanggar Ditindak
Meresahkan, Polsek Tanjung Raya Amankan Puluhan Pelaku Aksi Balap Liar
Ada Mark Up Harga Semen Hingga Rp 2 M di Proyek PU Mesuji

Berita Terkait

Selasa, 17 September 2024 - 13:38 WIB

Lalu Lintas Long Weekend di Tol Bakter Meningkat Tajam

Senin, 16 September 2024 - 19:54 WIB

HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal

Senin, 16 September 2024 - 18:25 WIB

Tindak Lanjut Program BERKIBAR, Kadis BMBK Lampung Tinjau Jalan Adijaya-Simpang Tulung Randu

Senin, 16 September 2024 - 07:52 WIB

Satlantas Polres Tuba Gelar Razia Gabungan di Jalintim Tugu Garuda, AKP Khoirul: 50 Pelanggar Ditindak

Senin, 16 September 2024 - 07:44 WIB

Meresahkan, Polsek Tanjung Raya Amankan Puluhan Pelaku Aksi Balap Liar

Minggu, 15 September 2024 - 18:36 WIB

Ada Mark Up Harga Semen Hingga Rp 2 M di Proyek PU Mesuji

Minggu, 15 September 2024 - 10:29 WIB

Pererat Silaturahmi, KWP Gelar Turnamen Futsal Antarwartawan 2024

Minggu, 15 September 2024 - 09:41 WIB

Orang Tua Siswa SMA Kebangsaan Laporkan Perundungan Anaknya ke Polisi

Berita Terbaru

#pilihankukotakkosong

Lalu Lintas Long Weekend di Tol Bakter Meningkat Tajam

Selasa, 17 Sep 2024 - 13:38 WIB

#pilihankukotakkosong

HUT Desa Talang Jali Semarak, Belasan Anak Ikuti Sunat Massal

Senin, 16 Sep 2024 - 19:54 WIB