Hari Kohar Bangga Putra Way Kanan Dipercaya Basmi Narkoba di Ibukota

Jumat, 13 Oktober 2023 | 01:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Catatan: HBM

JAKARTA-Satu lagi, putra Kabupaten Waykanan memeroleh kepercayaan membasmi peredaran narkoba di Ibu Kota Jakarta. Kombes Pol Hengki yang kini diamanahkan memegang jabatan sebagai Dirnarkoba Polda Metro Jaya.

Hari Kohar bangga banyaknya putra-putri daerah ini mentas. “Semoga terus lahir putra-putri Sang Bumi Ruwa Jurai ke pentas nasional,” ujar ketua Pokdar Kamtibmas Balam dan tokoh Forum Masyarakat Transparasi Lampung (FMTL) .

Baca Juga:  Hari Desa Nasional 2026, Pemprov Lampung Perkuat Komitmen Membangun Kemandirian Desa

Kombes Hengki yang masih kerabatnya mendoakan semoga Kombes Pol Hengki senantiasa amanah jabatan saat ini yang diembannya sejak Jumat (24/3/2023). Di tanah asalnya, dia pernah menjabat Kapolres Lampung Selatan pada tahun 2014.

Begitu dipercaya memimpin Dirnarkoba Polda Metro Jaya, dalam tiga bulan belakangan, Kombes Pol Hengki berhasil memusnahkan 200,67 kg ganja, 279,44 kg sabu, 60.800 ekstasi.

Temukan berita-berita menarik Lintas Lampung di Google News
*Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

Berita Terkait

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan
Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics
Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 
Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti
Kajati Lampung Lantik Asintel, Aspidsus Dan Kajari Pringsewu Yang Baru
Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026
Ketua TP PKK Provinsi Lampung Ibu Purnama Wulan Sari Mirza Serahkan 15 Paket Kaki Palsu kepada Penerima Manfaat
Gubernur Lampung Dijadwalkan Hadiri HPN 2026 di Banten

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 20:19 WIB

Pemprov Lampung dan KemenTrans RI Bersinergi Dorong Kawasan Transmigrasi Mesuji Jadi Lumbung Pangan dan UMKM Unggulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:15 WIB

Akademisi Puji Pidato Prabowo di Davos, Pertegas Beda Prabowonomics Vs Greedynomics

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:10 WIB

Hadiri Pengajian Tahunan Jemaah Thoriqoh Qodiriyah, Ini Pesan Kapolres Mesuji 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:00 WIB

Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:54 WIB

Sekdaprov Marindo Kurniawan Pimpin Rapat Persiapan Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Tahun 2026

Berita Terbaru

#indonesiaswasembada

Lima Pejabat Utama dan Satu Kapolsek Polresta Bandar Lampung Resmi Berganti

Sabtu, 24 Jan 2026 - 13:00 WIB